DIREKTORAT PERENCANAAN & KEUANGAN MENGADAKAN RAPAT LPJ KEUANGAN
Direktorat Perencanaan dan Keuangan UM Kendari mengadakan Rapat Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) Keuangan per-Triwulan I 2024-2025 pada hari Jum'at,…
Bismillaahirrahmaanirrahiimi, Untuk memfasilitasi layanan administrasi keuangan, dikembangkan sistem informasi manajemen keuangan (SIMKEU), yang juga melekat pada website ini, dengan beberapa level user sesuai core business-nya, mulai dari mahasiswa, unit (termasuk fakultas dan prodi), Biro Keuangan, bahkan orang tua mahasiswa. SIMKEU menyediakan informasi sekaligus sebagai media interaksi layanan administrasi keuangan, mencakup: informasi record pembayaran, tagihan pembayaran, pengajuan aktivasi beasiswa, pengajuan dispensasi, informasi progress ajuan unit dan LPJ, pelaporan LPJ, dll. Akhirnya, kami berharap website ini memberikan manfaat bagi segenap sivitas akademik Universitas Muhammadiyah Kendari.
Selamat datang di website Biro Keuangan Universitas Muhammadiyah Kendari. Website ini dimaksudkan sebagai media informasi terkait profil Kantor Keuangan, khususnya layanan administrasi keuangan untuk segenap sivitas akademik Universitas Muhammadiyah Kendari, mencakup fakultas, program studi, unit, dan mahasiswa. Beberapa informasi penunjang yang sejalan dengan core business Kantor Keuangan juga disediakan, antara lain: ketentuan registrasi, ketentuan dispensasi, standard operational procedure (SOP) layanan administrasi keuangan, dll.
Layanan
Dokumen
Berita
Tim